TMA 4.2.2: Konfigurasi SSH dan Cara Akses Remote AlmaLinux Server Menggunakan SSH
berikut langkah langkah konfigurasi SSH di AlmaLinux
- pertama kalian instal dulu paket SSH dulu
- setelah itu kalian start SSH nya dan enable SSH tersebut
- lalu kalian cek status SSH dengan perintah " sudo systemctl status sshd" lalu akan muncul tampilan seperti dibawah ini
- konfigurasi SSH server dengan perintah " sudo vim /etc/ssh/sshd_config "
- lalu ganti port sesuai keinginan
- dan jika anda ingin membuat remote ssh kalian bisa akses root maka perintah permitroot login kalian buat yes
- dan jika kalian masuk menggunakan public key maka buka perintah pubkeyauthentication kalian buat yes
- setelah selesai konfigurasi restart layanan ssh
- lalu coba remote menggunakan password
- lalu kita uji dengan user root
- setelah ini kita akan mencoba konfigurasi remote menggunakan public key
- pertama kalian copy dulu public key ke server
- lalu coba kalian remote menggunakan public key
NOTES :
- jika kalian tidak dapat login menggunakan root kemungkinan besar "PermitRootLogin" kalian belum kalian seeting menjadi "PermitRootLogin yes"
- jika kalian saat login menggunakan public key tapi masih diminta untuk memasukkan password berarti konfigurasi kalian tidak berjalan
Komentar
Posting Komentar